Lirik Lagu Aku Bisa Apa - Astrid
September 05, 2018
Lirik Lagu Astrid Aku Bisa Apa. Untuk download lagu dan file tidak disediakan di blog ini. Lirik lagu Aku Bisa Apa Astrid merupakan koleksi lirik terpopuler di tahun sekarang. Berikut adalah lirik lagu Astrid Aku Bisa Apa
Penyanyi : Astrid
Untuk mendapatkan lagu dan chord gitar di blog ini tidak disediakan. Lirik Lagu Aku Bisa Apa - Astrid di bawah ini adalah koleksi lirik lagu terbaru 2018 dari blog LIRIK TERBARU 29. Bila anda ingin mendapatkan lagu Astrid - Aku Bisa Apa silahkan membeli melalui media digital pembelian musik. Berikut di bawah ini adalah selengkapnya lirik lagu dari Astrid - Aku Bisa Apa.
Lirik Lagu Aku Bisa Apa - Astrid
Indah kulihat senyum mu saat ini
Walau itu bukanlah untuk ku
Lama tak ku rasa bahagia dirimu
Sejak kita tak lagi bersama
Dan biarlah ku sendiri
Teruskanlah bahagia mu
Terasa menyenangkan melihat dirimu bahagia
Hidup bersamanya, ku doakan untuk selamanya
Walaupun hatiku tak mampu memiliki mu
Bila kau bahagia aku bisa apa
Dan biarlah ku sendiri
Teruskanlah bahagia mu
Terasa menyenangkan melihat dirimu bahagia
Hidup bersamanya, ku doakan untuk selamanya
Walaupun hatiku tak mampu memiliki mu
Bila kau bahagia aku bisa apa
Bila kau bahagia aku bisa apa
Walau itu bukanlah untuk ku
Lama tak ku rasa bahagia dirimu
Sejak kita tak lagi bersama
Dan biarlah ku sendiri
Terasa menyenangkan melihat dirimu bahagia
Hidup bersamanya, ku doakan untuk selamanya
Walaupun hatiku tak mampu memiliki mu
Bila kau bahagia aku bisa apa
Dan biarlah ku sendiri
Teruskanlah bahagia mu
Terasa menyenangkan melihat dirimu bahagia
Hidup bersamanya, ku doakan untuk selamanya
Walaupun hatiku tak mampu memiliki mu
Bila kau bahagia aku bisa apa
Bila kau bahagia aku bisa apa